Kelebihan dan Kekurangan Advan Vandroid S5-N

Kelebihan dan Kekurangan Advan Vandroid S5-N  - Tablet Advan Vandroid S5-N yang satu ini harganya terjangkau, dari advan Digital, Indonesia. Advan di Indonesia telah menguasai pasar tablet hingga hampir 70 persen. Dan yang S5-N ini adalah sebuah smartphone yang berlayar 5-inch dengan banderol harga sekitar 1,5 jutaan rupiah yang hampir sama dengan Kelebihan dan Kekurangan Axioo PicoPad 7 3G . Dengan versi Android yang tidak ketinggalan jaman, spesifikasi perangkat keras yang lumayan, ditambah desain ala Galaxy Note dengan teknologi layar phablet kelas hi-end, Advan S5-N tentu merupakan pilihan bijak bagi Anda.

Kelebihan dan Kekurangan Advan Vandroid S5-N

Advan-Vandroid-S5-N

Kelebihan Advan Vandroid S5-N

• Layar IPS
• Dual SIM
• Harga relatif murah
• Android ICS

Kekurangan Advan Vandroid S5-N

• Hasil kamera kurang memuaskan
• Kamera mewajibkan tambahan kartu memori

Spesifikasi Advan Vandroid S5-N :

Jaringan: Quadband GSM (850/900/1800/1900 MHz)/WCDMA 2100 MHz & Dual On
Layar: 5.2 inci, TFT Capacitive Touchscreen, IPS Panel
OS: Android 4.0.3 Ice Cream Sandwich
Kamera: 8 megapiksel, flash, video recording, VGA, Video Call/Video Chat
Memori: 512MB RAM, NAND Flash 4GB, slot microSD card up to 32GB (SDHC)
Transfer data: HSDPA, 3G, EDGE, GPRS
Messaging: SMS, MMS, Email, IM
Konektivitas: WiFi 802.11 b/g/n, Bluetooth 2.1+EDR, kabel data micro USB, audio jack 3.5mm
Prosesor: Arm Cortex A8 1GHz (256kb L2 Cache)
Browser: HTML

Fitur lain Advan Vandroid S5-N :

Polifonik (MP3), Audio/video player, radio FM, G-sensor, GPS Navigation, Google Maps, Google Search, Gmail, Google Talk, Google Play, Calendar, calculator, alarm , speakerphone

Baterai: Lithium ion 2500 mAh

Semoga bermanfaat tentang Kelebihan dan Kekurangan Advan Vandroid S5-N 

Comments

  1. Mengunjungi blog yang bagus dan penuh dengan informasi yang menarik adalah merupakan kebahagiaan tersendiri.... teruslah berbagi informasi

    ReplyDelete

Mohon diperhatikan
1. No Spam
2. No Link