Spesifikasi dan Harga IMO Tab Z7 Nero

Alimadura.com Spesifikasi dan Harga IMO Tab Z7 Nero - IMO Tab Z7 Nero merupakan tablet yang sudah mendukung spesifikasi jaringan 3G dan terdapatr slot SIM card GSM memungkinkan pengguna untuk melakukan dan menerima panggilan telepon dan SMS selain untuk mengakses internet. Baca juga : Spesifikasi Harga Polytron Wizard Quadra S W7451

IMO Tab Z7 Nero

Spesifikasi-Harga-IMO-Tab-Z7-Nero.jpg
IMO Tab Z7 Nero lebih di peruntukan kelas menengah di tanah air yang di dukung prosesor MTK6577 Dual-core kecepatan 1GHz plus RAM 512 MB dengan system operasi Android 4.1 Jelly Bean pada sisi memori internal 4GB dan slot micro SD hingga 32GB yang di bekali layar berdimensi 7 Inch TFT Capacitive Multi Touchscreen, resolusi 1024 x 600 pixels.

IMO Tab Z7 Nero di sematkan konektivitas alternative antara lain  Wi-Fi 802. 11 a/b/g/n, Wi-Fi HotSpot, Bluetooth, Port USB 2.0 berjalan di jaringan 2G GSM/GPRS/EDGE 900|1800|1900MHz dan 3G WCDMA 2100MHz  untuk kamera utama 2 megapixels dan kamera depan 0.3 megapixels urusan baterai berkapasitas 2.800 mAh.

Spesifikasi IMO Tab Z7 Nero

Untuk mengetahui lebih lanjut tentang Spesifikasi IMO Tab Z7 Nero, silahkan cek dibawah ini :
  • Chipset : MTK6577
  • RAM : 512MB
  • Memori Internal : 4GB dan Memori Eksternal : microSD up to 32GB
  • Sistem Operasi : Android v4.1 Jelly Bean
  • Kamera Utama : 2MP dan Kamera Depan : 0.3MP
  • Dimensi : 118 x 108 x 9.5mm
  • Berat : 399 gram
  • Jaringan : 2G GSM/GPRS/EDGE 900|1800|1900MHz; 3G WCDMA 2100MHz
  • Layar : 7 Inci TFT Capacitive Multi Touchscreen, 1024 x 600 piksel
  • Prosesor : Dual-core 1GHz
  • Messaging : MMS, SMS, Chatting, E-mail
  • Konektivitas : Wi-Fi 802. 11 a/b/g/n, Wi-Fi HotSpot, Bluetooth, Port USB 2.0
  • Browser : HTML
  • FM Radio dan GPS
  • Baterai : 2.800 mAh

Harga IMO Tab Z7 Nero

Sayangnya informasi tentang Harga IMO Tab Z7 Nero sampai saat ini belum ada informasi lebih lanjut akan tetapi kalau di prediksi dari spesifikasi yang di tawarkan sekitar Rp. 1 jutaan sampai dengan Rp. 2 juta.

Itulah informasi yang dapat diberikan alimadura.com, semoga bermanfaat tentang Spesifikasi dan Harga IMO Tab Z7 Nero

Comments

Mohon diperhatikan
1. No Spam
2. No Link